Rabu, 28 September 2011

Istilah-Istilah Sepak Bola


ISTILAH – ISTILAH DALAM SEPAK BOLA
BACK PASS: Umpan pemain kearah gawang sebagai upaya untuk
mengamankan wilayah pertahanan.
CLEARING: Menghalau bola di daerah pertahanan sejauh mungkin
kearah depan.
BICYCLE KICK: Tendangan akrobatik kegawang lawan untuk
menyambut umpan silang dengan cara melompat membelakangi gawang
sambil menendang bola di lewatkan kepala penendang ( tendangan salto )
TENDANGAN GAWANG: Tendangan yang di lakukan dari daerah
gawang sebagai akibat keluarnya bola melewati garis gawang,di mana
sentuhan terakhir di lakukan oleh pemain penyerang.
TENDANGAN SUDUT: Tendangan dari daerah sudut lapangan oleh
pemain penyerang karena bola melewati garis gawang, setelah menyentuh
pemain bertahan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar